English 1 Swara Groupmembuka lowonganMarketing Coordinator English 1 Ciledug

With over 30 years of experience, English 1 (formerly EF English First) is a global leader in education, inspiring young minds through language learning and cultural experiences. Our premium education brand is not only dedicated to teaching English, but also creating a safe and supportive environment where students feel valued and encouraged to realize their potential. We believe that the journey of learning English is more than just acquiring linguistic skills. It's about opening doors to new cultures, broadening horizons, and building connections that span continents. It’s more than just a language. It’s the experience of a lifetime.

English 1 SWARA Group opened its first franchise center in Pluit, North Jakarta in 1997 and from there we have never looked back. 27 years later, English 1 Swara continues to be the largest group in the Greater Jakarta region, having 20 Centers in the city and its surrounding area. We currently have 9 Centers in the capital city of Jakarta, ...

Ringkasan

  • Perusahaan :
  • English 1 Swara Group
  • Situs :
  • https://swaragroup.co.id/
  • Industri :
  • Education
  • Kategori :
  • Perbankan
  • Status Pekerjaan :
  • Full Time
  • Pola Kerja :
  • OnSite
  • Jam Kerja :
  • 40 Jam/Minggu
  • Perolehan Gaji :
  • Rp 6.000.000 s/d Rp 8.000.000
  • Pengalaman :
  • 1 Tahun Pengalaman
  • Lokasi Kerja :
  • Tangerang Selatan
  • Tanggal Berakhir :
  • 26 February 2026

Deskripsi Pekerjaan


  • Merencanakan dan mengeksekusi strategi marketing bulanan untuk mencapai target pendaftaran siswa baru.
  • Mengelola berbagai kanal promosi: event, digital marketing, media sosial, dan kerja sama komunitas/sekolah.
  • Mengawasi materi promosi dan memastikan keseragaman brand image di seluruh center.
  • Menganalisis hasil kegiatan marketing dan memberikan rekomendasi perbaikan strategi.
  • Berkoordinasi dengan tim sales (Course Consultant) untuk memastikan efektivitas Campaign terhadap konversi penjualan.
  • Mengelola anggaran promosi dengan efisien dan tepat sasaran.
  • Membangun Partnership dengan sekolah, Merchant, dan Brand untuk memperluas jangkauan promosi.



  • Pendidikan minimal D3/S1 di bidang Marketing, Komunikasi, atau Manajemen.
  • Pengalaman minimal 1 tahun di bidang marketing, event, atau Partnership Staff (pengalaman di industri pendidikan menjadi nilai tambah).
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan koordinasi yang baik.
  • Kreatif, proaktif, dan mampu bekerja dalam lingkungan cepat dan berorientasi target.
  • Memahami basic digital marketing & media sosial menjadi nilai plus (Instagram).
  • Mampu membuat laporan dan analisis sederhana terkait efektivitas kegiatan marketing.
  • Bersedia bekerja di akhir pekan saat event atau aktivitas promosi berlangsung.

6 Benefit Pekerjaan

💵 Gaji Kompetitif
Mendapatkan THR & Bonus
🎯 Ada Kegiatan Team Building
💼 Paid Sick Days
📚 Professional Development
🎉 Ada Kegiatan Rekreasi Perusahaan

Kirim Lamaran

Peluang diterima pada lowongan kerja Marketing Coordinator English 1 Ciledug masih terbuka untukmu! Baru 13 orang yang mengunjungi link lamaran diatas. Ayok cepat kirim lamarannya sebelum ditutup pada tanggal 26 February 2026!

Lamar

Pilih Cara Melamar

Simpan
Bagikan
2 minggu lalu

Lowongan KerjaTerkait

Butuh Cepat Full Time Hybrid 1 Tahun Pengalaman 6 Benefit Apply Via URL Perbankan 32 Pelamar
Dibutuhkan Kontrak OnSite Fresh Graduate 6 Benefit Apply Via URL Perbankan 36 Pelamar
Dibutuhkan Full Time OnSite 1 Tahun Pengalaman 6 Benefit Apply Via URL Perbankan 61 Pelamar
Dibutuhkan Full Time OnSite 1 Tahun Pengalaman 3 Benefit Apply Via URL Perbankan 4 Pelamar
Dibutuhkan Full Time OnSite 1 Tahun Pengalaman 6 Benefit Apply Via URL Perbankan 53 Pelamar
Dibutuhkan Kontrak OnSite 1 Tahun Pengalaman 6 Benefit Apply Via URL Perbankan 62 Pelamar
Butuh Cepat Full Time OnSite 1 Tahun Pengalaman 3 Benefit Apply Via URL Perbankan 31 Pelamar
Dibutuhkan Full Time OnSite 1 Tahun Pengalaman 6 Benefit Apply Via URL Perbankan 42 Pelamar
Butuh Cepat Kontrak OnSite 4 Tahun Pengalaman 6 Benefit Apply Via URL Perbankan 110 Pelamar
Butuh Cepat Full Time OnSite Fresh Graduate 3 Benefit Apply Via URL Perbankan 41 Pelamar
Butuh Cepat Full Time Hybrid 1 Tahun Pengalaman 6 Benefit Apply Via URL Perbankan 69 Pelamar
Butuh Cepat Magang OnSite Fresh Graduate 2 Benefit Apply Via URL Perbankan 73 Pelamar
Beranda
Deskripsi
Bahan
Memasak
Related